Penyanyi : Hitman Go, Menjadi Pembunuh Bayaran lewat Smartphone Kamu
Judul lagu : Hitman Go, Menjadi Pembunuh Bayaran lewat Smartphone Kamu
Hitman Go, Menjadi Pembunuh Bayaran lewat Smartphone Kamu
Jika teman teman menyukai game aksi spionase dan teka teki, pasti sudah tidak asing lagi dengan franchise Hitman. Game franchise buatan Square Enix dimana NONA menjadi master assassin Agent 47 yang ahli dalam strategi, infiltrasi, dan serba bisa membunuh dengan alat apapun yang tersedia. Hitman telah menjadi game yang sukses dengan serial permainan nya yang sukses setiap kali dirilis.
Kali ini, Square Enix mencoba hal baru dengan meluncurkan Hitman pada platform mobile. Berbeda dengan game sebelum-sebelumnya dimana NONA bisa free roam di seantero map, game Hitman Go membuat gameplay yang mirip dengan catur. Ya catur, NONA disini memerankan Agent 47 sesuai trek yang disediakan disetiap stage untuk akhirnya bisa mendekati dan mengenyahkan target yang dimaksud. Pada antarmuka, diperlihatkan stage dalam bentuk papan kayu dimana Agent 47, anak buah musuh, dan tokoh target yang dibunuh tampil seperti pion permainan papan. Visual yang diperlihatkan pun tidak seganas di game aslinya yang mana Agent 47 membunuh lawannya dengan cara mencekik, menembak, meracun atau menikamnya. Disini, saat NONA “memakan” lawan, pion lawan akan terlempar keluar stage, mirip dengan permainan catur. Gameplay semacam ini memang tidak instan, namun tidak membosankan.
Perbedaan mendasar pada Hitman Go dengan game orisinilnya adalah bagaimana permainan ini mengubah sudut pandang pemain. Gamer yang biasa bermain game spionase akan sangat berhati-hati dan lebih memilih tempat yang tersembunyi untuk mengendap-endap. Disini, NONA tidak perlu mencari tempat aman agar tidak terlihat oleh musuh. Jarak 2 petak pada stage masih dianggap aman, terlihat di tempat yang terbuka pun tetap aman.
Kebanyakan gamer akan merasa bosan dengan gameplay statis yang bersistem turn-based (bergantian). Akan tetapi, seiring dengan jalannya stage musuh yang akan dihadapi Agent 47 akan semakin sulit dipahami pola jalannya. Musuh juga akan dilengkapi senjata yang mematikan dari pisau lipat hingga senapan otomatis, disamping itu musuh juga akan terlihat membawa anjing yang dapat mengejar Agent 47 mengelilingi stage. Tantangan semacam ini akan mengangkat adrenalin dan menuntut NONA untuk lebih kreatif dalam melangkah menuju target. Kompleksitas game masih ditambah dengan hadirnya fitur tambahan seperti pintu yang dikunci, pintu jebakan, teleporter, dan kemampuan Agent 47 untuk menyamar menjadi musuh dan maju tanpa dicurigai.
Tidak ada plot yang diceritakan pada game ini, tidak ada penjelasan dari Diana (narator dan guide Agent 47 di game orisinilnya). Map yang disediakan terkadang memiliki bagian tersendiri, sebagai contoh rumah yang memiliki lapangan tenis, dimana otomatis stage yang NONA lewati memiliki jumlah petak yang lebih banyak. Pemain dituntut menyelesaikan stage secara professional yang artinya, tiga bintang adalah target untuk menyelesaikan game dan bintang ini dibutuhkan untuk membuka stage selanjutnya.
Demikianlah Artikel Hitman Go, Menjadi Pembunuh Bayaran lewat Smartphone Kamu
Sekian Kunci gitar Hitman Go, Menjadi Pembunuh Bayaran lewat Smartphone Kamu, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.
0 Response to "Hitman Go, Menjadi Pembunuh Bayaran lewat Smartphone Kamu"
Post a Comment